Ingin tahu soal 5 Destinasi Super Prioritas,klik di sini ya!

Desain Produk

Desain produk merupakan proses kreasi sebuah produk yang menggabungkan unsur fungsi dengan estetika sehingga bermanfaat dan memiliki nilai tambah bagi masyarakat.

Ragam Desain Produk
Seputar Informasi Subsektor Ekonomi Kreatif Desain Produk
Siaran Pers: Menparekraf Luncurkan "unBALIvable" sebagai Merek Kolektif Provinsi Bali

Siaran Pers: Menparekraf Luncurkan "unBALIvable" sebagai Merek Kolektif Provinsi Bali

Bali, 19 April 2024 - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno meluncurkan "unBALIvable" sebagai merek kolektif Provinsi Bali guna meningkatkan daya saing, kualitas, dan keberlanjutan produk serta jasa pariwisata dan ekonomi kreatif Bali.

Kemenparekraf/ Baparekraf RI
Kemenparekraf/Baparekraf RISabtu, 20 April 2024
1012
Teknik Sablon Manual yang Masih Berjaya Sampai Sekarang

Teknik Sablon Manual yang Masih Berjaya Sampai Sekarang

Di tengah modernisasi dan terus berkembangnya teknologi digital printing, ternyata teknik menyablon manual masih banyak diminati. Bahkan, tidak sedikit band-band dan apparel otomotif yang mencetak merchandise-nya dengan metode sablon manual. Lantas, apa yang membuat teknik sablon manual masih berjaya sampai sekarang?

Kemenparekraf/ Baparekraf RI
Kemenparekraf/Baparekraf RISelasa, 16 April 2024
1984
Penerapan Sustainable Packaging Ramah Lingkungan pada Produk Lokal

Penerapan Sustainable Packaging Ramah Lingkungan pada Produk Lokal

Sebagai upaya mengedepankan keberlanjutan lingkungan, Kemenparekraf/Baparekraf beserta seluruh stakeholder pariwisata dan ekonomi kreatif terus mengembangkan Parekraf Hijau. Satu upaya yang dilakukan dalam mewujudkan Parekraf Hijau dengan menciptakan produk berkonsep sustainable packaging. Lantas, apa itu sustainable packaging?

Kemenparekraf/ Baparekraf RI
Kemenparekraf/Baparekraf RIKamis, 14 Maret 2024
3016
Siaran Pers: Menparekraf Dorong Pengembangan Potensi Ekraf Singkawang Kalbar Lewat KaTa Kreatif

Siaran Pers: Menparekraf Dorong Pengembangan Potensi Ekraf Singkawang Kalbar Lewat KaTa Kreatif

Singkawang, 25 Februari 2024 - Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif/Kepala Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif (Menparekraf/Kabaparekraf) Sandiaga Salahuddin Uno mendorong pelaku ekonomi kreatif di Singkawang, Kalimantan Barat untuk menggali potensi secara maksimal melalui program Kabupaten/Kota (KaTa) Kreatif.

Kemenparekraf/ Baparekraf RI
Kemenparekraf/Baparekraf RIMinggu, 25 Februari 2024
2586
Data Per Halaman
1 – 4 of 39
© 2024 Kementerian Pariwisata dan Ekonomi Kreatif / Badan Pariwisata dan Ekonomi Kreatif